Cendana Wangi
Forum Pemuda Nusa Tenggara Timur
Baku lihat, Baku jaga, Baku sayang
Bantuan Sosial Ekraf
Pengembangan model bantuan sosial bagi pelaku ekonomi kreatif.
Koperasi Forum Pemuda NTT
Mendirikan koperasi serba usaha untuk membantu anggota.
Pelatihan Ekraf
Mengadakan pelatihan kewirausahaan bagi pelaku ekonomi kreatif
Kemitraan Pemerintah
Menjalin kerja sama dengan pemerintah untuk mendukung NTT sebagai provinsi pariwisata
Diaspora NTT
Menghimpun sumber daya diaspora untuk program aksi sosial di berbagai bidang
Tentang kami
Forum Pemuda NTT merupakan wadah organik yang didirikan oleh Putra-Putri NTT untuk menyalurkan semangat berkorban bagi tanah kelahirannya, Nusa Tenggara Timur. Betapa mulianya visi forum ini, tidak lain sebagai sosial movement dan cinta tanah air.

Tentang kami



Berita

Usai Dilantik Jadi Sekda Definitif, Jeffry Pelt : Saya Siap Dukung Seluruh Program Wali Kota dan Wakil Wali Kota Kupang
KUPANG – Usai Jeffry Edward Pelt dilantik Wali Kota...

Jeffry Pelt Resmi Dilantik Jadi Sekda, Wali Kota Kupang dr. Christian Widodo : Jadi Pemimpin Sejati Harus Rela Berkorban
KUPANG – Wali Kota Kupang, dr. Christian Widodo resmi...

DPRD Kota Kupang Minta Proyek Pekerjaan Jalan Taebenu Selesai Tepat Waktu
KUPANG – Komisi III Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD)...